✨ Assalamualaikum Warohmatullahi Wabarokatuh ✨ Sejak didirikan pada tahun 2015, SMA IT Mutiara Hikmah telah menerapkan Pembelajaran Al-Qur’an dengan menggunakan metode UMMI. Alhamdulillahi Rabbil ‘Aalamiin pada Januari 2020, SMA IT Mutiara Hikmah berhasil mendapatkan Sertifikat Sekolah Model Al-Qur’an Metode Ummi. Read More …